Mahasiswa TLM Isi Liburan dengan Pengabdian

Read more about the article Mahasiswa TLM Isi Liburan dengan Pengabdian
Kegiatan cek kesehatan oleh mahasiswa TLM kepada masyarakat Dusun Mligi Desa Claket Kecamatan Pacet Kabupaten Mojokerto. (Foto: Sidaryanti)

UNAIR NEWS - Mahasiswa Teknologi Laboratorium Medis (TLM) Fakultas Vokasi (FV) Universitas Airlangga (UNAIR) mengisi waktu libur setelah melaksanakan Ujian Akhir Semester (UAS) dengan melakukan pengabdian kepada masyarakat (pengmas). Pengmas…

Continue ReadingMahasiswa TLM Isi Liburan dengan Pengabdian

Mengikuti Program Student Inbound, 4 Mahasiswa Thailand Belajar Pengobatan Tradisional di UNAIR

Read more about the article Mengikuti Program Student Inbound, 4 Mahasiswa Thailand Belajar Pengobatan Tradisional di UNAIR
 (DARI kiri ke kanan) Empat Mahasiswa Battra, Dua Koordinator Program Studi Battra dan Empat mahasiswa dari Thailand saat datang ke Fakultas Vokasi UNAIR untuk mempelajari pengobatan tradisional pada Senin (24/6). (Foto: Istimewa)

UNAIR NEWS - Program studi Pengobat Tradisonal (Battra) Fakultas Vokasi (FV) Universitas Airlangga (UNAIR) kedatangan empat Mahasiswa asing yang berasal dari Mahidol University, Thailand pada Senin (24/6). Melalui Program Student…

Continue ReadingMengikuti Program Student Inbound, 4 Mahasiswa Thailand Belajar Pengobatan Tradisional di UNAIR

Magang Minggu Pertama Mahasiswa Vokasi di Bach Mai Hospital Vietnam

Read more about the article Magang Minggu Pertama Mahasiswa Vokasi di Bach Mai Hospital Vietnam
Prof. Retna Apasari Wakil Dekan I Fakultas Vokasi UNAIR (tengah) bersama mahasiswa magang saat di lokasi. (Foto: Istimewa)

Tak hanya magang, dalam kerjasama ini akan dilaksanakan penelitian yang melibatkan dua institusi yaitu Universitas Airlangga dan Bach Mai Hospital.

Continue ReadingMagang Minggu Pertama Mahasiswa Vokasi di Bach Mai Hospital Vietnam

Fakultas Vokasi Fasilitasi Informasi Pendidikan di Kalimantan

Read more about the article Fakultas Vokasi Fasilitasi Informasi Pendidikan di Kalimantan
Dekan Fakultas Vokasi UNAIR saat memberikan cinderamata. (Foto: Istimewa)

Selain itu tujuan promosi yang terus dilakukan adalah  untuk menjaring mahasiswa baru dari luar Provinsi Jawa Timur khususnya luar Pulau Jawa. Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal awal bulan lalu bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Tengah.

Continue ReadingFakultas Vokasi Fasilitasi Informasi Pendidikan di Kalimantan

“Pekan Inklusi Sadar Pajak” Ajak Pemuda Tingkatkan Awareness Urgensi Perpajakan

Read more about the article “Pekan Inklusi Sadar Pajak” Ajak Pemuda Tingkatkan Awareness Urgensi Perpajakan
Keseruan Game Simulasi Sadar Perpajakan dalam Tax Goes To Campus di Pelataran Tax Center yang bertempat di Fakultas Vokasi Universitas Airlangga. (Foto: Istimewa)

Pekan inklusi itu merupakan rangkaian kegiatan yang berhubungan dengan literasi kesadaran pajak dunia pendidikan dengan sasaran mulai dari jenjang Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Tingkat Atas (SMA) hingga Perguruan Tinggi.

Continue Reading“Pekan Inklusi Sadar Pajak” Ajak Pemuda Tingkatkan Awareness Urgensi Perpajakan

Fakultas Vokasi Perkuat Kolaborasi dengan Bach Mai Hospital Hanoi Vietnam

Read more about the article Fakultas Vokasi Perkuat Kolaborasi dengan Bach Mai Hospital Hanoi Vietnam
Prof. Dr. Retna Apsari, M. Si., selaku Wakil Dekan 1 Fakultas Vokasi (tengah) bersama tim Bach Mai Hospital Hanoi Vietnam saat diskusi. (Foto: Istimewa)

Selain penandatanganan MOU, Fakultas Vokasi juga mengantarkan 4 mahasiswa D4 Teknologi Radiologi Pencitraan untuk melaksanakan magang selama 3 bulan. Terhitung mulai 6 November 2018 hingga 6 Februari 2019 di Bach Mai Hospital.

Continue ReadingFakultas Vokasi Perkuat Kolaborasi dengan Bach Mai Hospital Hanoi Vietnam

Program Office Management Universiti Teknologi MARA Kunjungi D3 Administrasi Perkantoran UNAIR

Read more about the article Program Office Management Universiti Teknologi MARA Kunjungi D3 Administrasi Perkantoran UNAIR
Sesi Foto bersama Delegasi Program Office Management Universiti Teknologi MARA (UiTM) Cawangan Kedah Malaysia dan D3 Administrasi Perkantoran UNAIR di Airlangga Hall Fakultas Vokasi. (Foto: Istimewa)

Kunjungan yang secara khusus dilakukan oleh Program Office Management Universiti Teknologi MARA (UiTM) Cawangan Kedah Malaysia, kali ini menyasar program studi sejenis yaitu D3 Administrasi Perkantoran UNAIR.

Continue ReadingProgram Office Management Universiti Teknologi MARA Kunjungi D3 Administrasi Perkantoran UNAIR

Fakultas Vokasi UNAIR Terima Kunjungan FEB Universitas Udayana Bali

Read more about the article Fakultas Vokasi UNAIR Terima Kunjungan FEB Universitas Udayana Bali
Delegasi Diploma Tiga Universitas Udayana Bali berfoto bersama Program Studi D3 Perpajakan dan D3 Akuntansi UNAIR didepan Tax Center Fakultas Vokasi bersama Dekan Fakultas Vokasi Prof. Dr. Widi Hidayat, SE., M.Si., Ak., CMA., CA. (Tengah). (Foto: Istimewa)

Dalam kunjungan yang membawa sekitar 50 rombongan mahasiswa dan dosen pembimbing itu, Universitas Udayana membawa setidaknya dua program studi dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis yaitu D3 Perpajakan dan Akuntansi.

Continue ReadingFakultas Vokasi UNAIR Terima Kunjungan FEB Universitas Udayana Bali

Anggota FPTVI bersama Fakultas Vokasi UNAIR Nobar Film Besutan Sekolah Vokasi

Read more about the article Anggota FPTVI bersama Fakultas Vokasi UNAIR Nobar Film Besutan Sekolah Vokasi
Poster Film Tengkorak

Film karya anak bangsa tersebut berhasil masuk nominasi Best Film kategori Film Fiksi Ilmiah, Fantasy & Thriller dalam gelaran Festival Film Cinequest 2018 di San Jose, California dan menjadi satu-satunya wakil dari Indonesia yang dikirim ke ajang World Premiere.

Continue ReadingAnggota FPTVI bersama Fakultas Vokasi UNAIR Nobar Film Besutan Sekolah Vokasi