Asia University dan UNAIR Gelar Online Course Bersama

Read more about the article Asia University dan UNAIR Gelar Online Course Bersama
Asia University Taiwan mengajak mahasiswa D3 Sistem Informasi UNAIR untuk belajar budaya dan teknologi Taiwan di Summer Online Course

UNAIR NEWS - Asia University Taiwan mengajak 12 mahasiswa D3 Sistem Informasi UNAIR guna berpartisipasi dalam program online course sebagai bentuk pelaksanaan ‘Student Outbound in Asia University Taiwan’ secara virtual.…

Continue ReadingAsia University dan UNAIR Gelar Online Course Bersama

Tuai Banyak Kritik, Prof. Ida Tanggapi Kemunculan Kembali Saipul Jamil di TV

Read more about the article Tuai Banyak Kritik, Prof. Ida Tanggapi Kemunculan Kembali Saipul Jamil di TV
Saipul Jamil seusai keluar dari penjara.

UNAIR NEWS – Baru-baru ini, publik tengah ramai membahas tentang kemunculan kembali Saipul Jamil setelah lima tahun mendekam di penjara karena kasus pelecehan seksual. Pasalnya, kebebasan pedangdut yang biasa disapa…

Continue ReadingTuai Banyak Kritik, Prof. Ida Tanggapi Kemunculan Kembali Saipul Jamil di TV

Wujud Apresiasi Kepada Para Pahlawan Donor Darah oleh HIMARO UNAIR

Read more about the article Wujud Apresiasi Kepada Para Pahlawan Donor Darah oleh HIMARO UNAIR
Dokumentasi kegiatan penyuluhan manfaat donor darah Himpunan Mahasiswa D4 Teknologi Radiologi Pencitraan (HIMARO) Fakultas Vokasi (FV) Universitas Airlangga (UNAIR) dan Syarat serta Alur Pendaftaran untuk apresiasi pendonor. (Foto: HIMARO UNAIR)

UNAIR NEWS - Persediaan kantong darah di Palang Merah Indonesia (PMI) pada masa pandemi ini cenderung mengalami penurunan. Oleh karenanya, peran relawan donor darah ini penting sekali dibutuhkan dalam menyelamatkan…

Continue ReadingWujud Apresiasi Kepada Para Pahlawan Donor Darah oleh HIMARO UNAIR

Potensi Peran Kombinasi Seng Oksida dengan Ekstrak Kunyit dalam Pertumbuhan Tulang Pasca Pencabutan

Read more about the article Potensi Peran Kombinasi Seng Oksida dengan Ekstrak Kunyit dalam Pertumbuhan Tulang Pasca Pencabutan
Foto dari Erabaru

Kunyit merupakan tanaman herbal yang banyak digunakan di Indonesia, Thailand, dan India sebagai bahan masak dan pengobatan tradisional. Kunyit mengandung bahan aktif turmeric yang diketahui memiliki toksisitas rendah dan menstimulasi…

Continue ReadingPotensi Peran Kombinasi Seng Oksida dengan Ekstrak Kunyit dalam Pertumbuhan Tulang Pasca Pencabutan

Antropolog UNAIR Tekankan Pembangunan di Indonesia Tidak Menerabas Kesejahteraan Masyarakat Adat

Read more about the article Antropolog UNAIR Tekankan Pembangunan di Indonesia Tidak Menerabas Kesejahteraan Masyarakat Adat
Antropolog UNAIR Sri Endah Kinasih, S.Sos., M.Si., saat memberikan paparan. (Foto: SS Zoom)

UNAIR NEWS – Tak dapat dipungkiri bahwa tak sedikit proyek pembangunan nasional di Indonesia yang problematik karena dianggap telah mendegradasi hak-hak dan kesejahteraan masyarakat adat. Beberapa contoh adalah perampasan tanah…

Continue ReadingAntropolog UNAIR Tekankan Pembangunan di Indonesia Tidak Menerabas Kesejahteraan Masyarakat Adat

Pakar Hukum Adat UNAIR Soroti Keadaan Masyarakat Adat di Indonesia Selama Pagebluk

Read more about the article Pakar Hukum Adat UNAIR Soroti Keadaan Masyarakat Adat di Indonesia Selama Pagebluk
Pakar Hukum Adat Joeni Arianto Kurniawan, S.H., M.A., Ph.D., diundang untuk berbincang terkait masyarakat adat selama merebaknya pagebluk COVID-19 di Indonesia. (Foto: SS Zoom)

UNAIR NEWS – Diskursus rekognisi masyarakat adat dalam sistem hukum Indonesia selalu menjadi perbincangan yang hangat karena masih minimnya rekognisi tersebut. Dalam seri gelar wicara Telisik Masyarakat Adat yang digelar…

Continue ReadingPakar Hukum Adat UNAIR Soroti Keadaan Masyarakat Adat di Indonesia Selama Pagebluk