Tim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Menabung Anak-Anak Warga Sawunggaling, Surabaya

Read more about the article Tim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Menabung Anak-Anak Warga Sawunggaling, Surabaya
Kegiatan pengumuman lomba menghias celengan dan mewarnai di Balai RW 03 pada Kamis (10/02/21). (Dok. Pribadi)

UNAIR NEWS – Mengajak anak untuk menabung sejak dini memiliki manfaat tersendiri bagi anak, baik saat ini maupun masa depan. Dengan menabung, anak dapat belajar menguasai diri dalam memahami prioritas.…

Continue ReadingTim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Menabung Anak-Anak Warga Sawunggaling, Surabaya

Tim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Warga Cipta Karya dari Sampah

Read more about the article Tim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Warga Cipta Karya dari Sampah
Kegiatan praktik membuat karya dari botol bekas oleh ibu-ibu PKK di balai RW 03, Kelurahan Sawunggaling, Kecamatan Wonokromo, Surabaya, pada Sabtu (28/01/21). (Dok. Pribadi)

UNAIR NEWS – Sampah menjadi permasalahan yang tak kunjung usai dari tahun ke tahun. Pengolahan sampah menjadi perhatian tersendiri, terutama sampah an-organik. Hal tersebut karena sampah an-organik merupakan sampah yang…

Continue ReadingTim KKN 63 Kelompok 197 Ajak Warga Cipta Karya dari Sampah

KKN Kelompok 139 Bagikan Tips Membedakan Daging dan Susu Yang Segar Lewat Uji Organoleptik

Read more about the article KKN Kelompok 139 Bagikan Tips Membedakan Daging dan Susu Yang Segar Lewat Uji Organoleptik
Kegiatan penyuluhan daging dan susu kelompok 139 melalui zoom meeting. (Foto: istimewa)

UNAIR NEWS – Masyarakat seringkali kesulitan untuk mengetahui kondisi baik atau buruknya suatu bahan pangan. Berdasarkan hal tersebut, kelompok 139 Kuliah Kerja Nyata (KKN) Belajar Bersama Masyarakat (BBM) ke-63 Universitas…

Continue ReadingKKN Kelompok 139 Bagikan Tips Membedakan Daging dan Susu Yang Segar Lewat Uji Organoleptik

Tim KKN UNAIR Berikan Penyuluhan Kesehatan Gigi di SD Islam Harapan Ibu

Read more about the article Tim KKN UNAIR Berikan Penyuluhan Kesehatan Gigi di SD Islam Harapan Ibu
Elementary Dental Education yang dilakukan oleh Kelompok 27 KKN BBM 63 di Sekolah Harapan Ibu. (Dok. Pribadi)

UNAIR NEWS - Usaha membentuk kesadaran masyarakat untuk memiliki kesehatan gigi yang paripurna merupakan kerja sama komprehensif berbagai pihak, mulai dari unit terkecil yaitu keluarga, lembaga pendidikan, fasilitas kesehatan, dan…

Continue ReadingTim KKN UNAIR Berikan Penyuluhan Kesehatan Gigi di SD Islam Harapan Ibu

Kelompok 102 KKN UNAIR Bantu Orang Tua dan Siswa Beradaptasi dengan Pembelajaran Daring di Desa Gentong

Read more about the article Kelompok 102 KKN UNAIR Bantu Orang Tua dan Siswa Beradaptasi dengan Pembelajaran Daring di Desa Gentong
Kelompok 102 KKN 63 UNAIR saat melakukan edukasi Teknologi dan Pembelajaran Daring di Desa Gentong, Ngawi. (Foto : Istimewa)

UNAIR NEWS - Kondisi pandemi Covid-19 menyebabkan segala aktivitas harus dilakukan dari rumah. Saat ini istilah Work From Home (WFH) dan School From Home (SFH) menjadi kata yang tidak asing…

Continue ReadingKelompok 102 KKN UNAIR Bantu Orang Tua dan Siswa Beradaptasi dengan Pembelajaran Daring di Desa Gentong

KKN Semampir Ajak Anak Panti Asuhan Jaga Kebersihan dengan Membuat Hand Sanitizer Sendiri

UNAIR NEWS – Makin menyebarnya virus Covid-19 membuat masyarakat berbondong-bondong membeli kebutuhan rumah tangga secara berlebihan sehingga persediaan rumah tangga menjadi habis tak bersisa. Begitu pula dengan alat dan bahan…

Continue ReadingKKN Semampir Ajak Anak Panti Asuhan Jaga Kebersihan dengan Membuat Hand Sanitizer Sendiri

Tim KKN UNAIR Bantu Tingkatkan Pengetahuan Kesehatan di Panti Asuhan Muhammadiyah Semampir Surabaya

UNAIR NEWS - Meningkatnya jumlah jiwa yang terinfeksi virus Covid-19 membuat aktivitas di luar ruangan menjadi semakin terbatas. Hal tersebut sangat disayangkan oleh masyarakat terutama anak-anak yang tidak dapat bermain…

Continue ReadingTim KKN UNAIR Bantu Tingkatkan Pengetahuan Kesehatan di Panti Asuhan Muhammadiyah Semampir Surabaya