Lolos Kontes Regional 2019 di Mataram, Tim Robot UNAIR Optimistis Gondol Juara Nasional

UNAIR NEWS – Tim Airlangga Mobile Robot Soccer (Amuros) Universitas Airlangga (UNAIR) akan mengikuti Kontes Robot Indonesia (KRI) tingkat nasional 2019 yang diselenggarakan oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi…

Continue ReadingLolos Kontes Regional 2019 di Mataram, Tim Robot UNAIR Optimistis Gondol Juara Nasional

HIMA Perpajakan Bangkitkan Jiwa Sosial dengan Kegiatan Tax Social Day

Pada saat yang bersamaan, HIMA D3 Perpajakan UNAIR turut menggelar bakti sosial. Meliputi memberikan tontonan yang bermateri agama. Dilanjutkan dengan quiz dan bermain bersama anak-anak Panti Asuhan Al-Hidayah Mabrur. Setelah bakti sosial dilakukan, kegiatan dilanjutkan dengan berbuka bersama.

Continue ReadingHIMA Perpajakan Bangkitkan Jiwa Sosial dengan Kegiatan Tax Social Day

Motivasi Anak-Anak Pasar Pacar Keling, BEM FKM Fokus pada Problem Kesehatan dan Pendidikan

Nur Hasanah selaku ketua TIKKOPH 2019 menjelaskan bahwa TIKKOPH umumnya dilakukan sebanyak empat kali dalam sekali kepengurusan. Namun, pelaksanaannya bisa lebih, disesuaikan dengan program yang dijalankan.

Continue ReadingMotivasi Anak-Anak Pasar Pacar Keling, BEM FKM Fokus pada Problem Kesehatan dan Pendidikan

Wakili UNAIR, Mahasiswa K3 Raih Juara pada Kompetisi Nasional SASECOM 2019 di Undip

Kompetisi tersebut diadakan OSH (Occupational Safety and Health) Forum Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Diponegoro pada Sabtu (27/4/2019). Kompetisi tahunan tersebut merupakan lomba cerdas cermat seputar kesehatan dan keselamatan kerja tingkat nasional.

Continue ReadingWakili UNAIR, Mahasiswa K3 Raih Juara pada Kompetisi Nasional SASECOM 2019 di Undip

Ormada Ikamala-Rawatungga Perkuat Silaturahmi Bersama Anak Yatim

Deni Rahmat, penanggung jawab kegiatan itu menyatakan bahwa acara tersebut merupakan bentuk kerja sama antara Ikamala dan Rawatungga. Di Bulan Ramadhan selain berbagi dengan sesama, lanjut mahasiswa Akuntansi 2017 itu, kegiatan tersebut juga ditujukan sebagai bentuk pengenalan Ikamala dan Rawatungga kepada masyarakat sekitar.

Continue ReadingOrmada Ikamala-Rawatungga Perkuat Silaturahmi Bersama Anak Yatim

BUTIK, Program BEM FKM yang Dorong Mahasiswa Bangga Pakai Batik

Muhammad Baharudin Wisudawan, ketua BEM FKM UNAIR periode 2019-2020 ketika ditemui tim UNAIR NEWS menyampaikan, BUTIK sudah cukup mendapat respons yang baik dari mahasiswa FKM  UNAIR. Meski hanya diterapkan rutin setiap Rabu, esensi dari BUTIK diharapkan dapat tertanam dalam diri seluruh mahasiswa.

Continue ReadingBUTIK, Program BEM FKM yang Dorong Mahasiswa Bangga Pakai Batik