Cerita Mahasiswa Ekonomi Islam Ikuti Program Outbond ke Thailand

Read more about the article Cerita Mahasiswa Ekonomi Islam Ikuti Program Outbond ke Thailand
SESI foto delegasi dalam penyerahan kenangan dari Universitas Airlangga. (Foto: Istimewa)

Selain itu, delegasi UNAIR berkesempatan mengikuti kelas ”Zakat and Taxation” secara langsung oleh Prof. Orawit Boonthom. Dita menjelaskan bahwa kelas tersebut menakjubkan karena mampu membandingkan proses pengumpulan zakat antara Indonesia dan Thailand yang beragama Islam sedikit.

Continue ReadingCerita Mahasiswa Ekonomi Islam Ikuti Program Outbond ke Thailand

Ekonomi Islam Gelar Public Seminar Bahas Urgensi Inclusive Islamic Finance For Development

Read more about the article Ekonomi Islam Gelar Public Seminar Bahas Urgensi Inclusive Islamic Finance For Development
SESI foto bersama antara peserta Public Seminar Inclusive Islamic Finance For Development bersama dengan Wakil Rektor III Prof. Ir. Moch. Amin Alamsjah, M.Si., Ph.D. (empat dari kiri); jajaran pimpinan Bank Indonesia; dan Prof. M. Kabir Hassan (lima dari kiri) dari University Of New Orleans, USA, di Aula Fadjar Notonegoro Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNAIR, Jum’at (14/12). (Foto: Istimewa)

UNAIR NEWS – Bertempat di Aula Fadjar Notonegoro Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNAIR, International Shari’a Economic Festival (ISEF) 2018 kembali digelar pada Jum’at (14/12). Kegiatan itu merupakan acara tahunan yang…

Continue ReadingEkonomi Islam Gelar Public Seminar Bahas Urgensi Inclusive Islamic Finance For Development

Berkat Ridho Ibu, Tim Ekonomi Islam Sabet Juara 1 Olimpiade Cerdas Cermat

Read more about the article Berkat Ridho Ibu, Tim Ekonomi Islam Sabet Juara 1 Olimpiade Cerdas Cermat
TIGA mahasiswa Ekonomi Islam, dari kanan Sholikhudin Alawy, Irma F. Hikmah, dan Iqbal Rifqi. (Foto: Istimewa)

UNAIR NEWS – ISEF (Indonesia Sharia Economic Festival) menjadi acara ekonomi dan keuangan syariah terbesar dan terdepan di Indonesia yang mengintergrasikan pengembangan sektor keuangan dengan perekonomian sektor riil. Khususnya, mahasiswa…

Continue ReadingBerkat Ridho Ibu, Tim Ekonomi Islam Sabet Juara 1 Olimpiade Cerdas Cermat

Iqtishoduna Talkshow, Potensi Indonesia untuk Halal Life Style

Read more about the article Iqtishoduna Talkshow, Potensi Indonesia untuk Halal Life Style
Drs. Ec. Suherman Rosyidi, M. Com ketika menjelaskan Halal Life Style kepada audien (18/10). (Foto: Istimewa)

Talkshow dalam acara Iqtishoduna 2018 yang diadakan oleh Mahasiswa Ekonomi Islam FEB UNAIR pada Kamis (19/10), di Royal Plaza Surabaya mengusung tema yang diangkat yaitu, “Meningkatkan Industri Halal Sebagai Implementasi Indonesia Halal Life Style” dengan pembicara Drs. Ec. Suherman Rosyidi, M. Com.

Continue ReadingIqtishoduna Talkshow, Potensi Indonesia untuk Halal Life Style

Berkat Ide Bisnisnya, Mahasiswa UNAIR Raih Penghargaan di Singapura

Read more about the article Berkat Ide Bisnisnya, Mahasiswa UNAIR Raih Penghargaan di Singapura
Yasinta Suci Linggasari (kiri) memegang photo album butannya yang menang kompetisi ide bisnis di Singapura. 5-7 Oktober. (Foto: Istimewa)

Berkat bisnis yang dirintis sejak duduk di bangku SMA, kini di semester VII, Yasinta Suci Linggasari mampu meraup omzet 10-15 juta perbulan. Bukan hanya itu, ide bisnisnya meraih penghargaan The Best Entrepreneurial Idea dalam acara Youth on Entrepreneurship Program di Singapura, 5-7 Oktober lalu.

Continue ReadingBerkat Ide Bisnisnya, Mahasiswa UNAIR Raih Penghargaan di Singapura