Dramaturgi XVII UNAIR Ceritakan Dekonstruksi Kisah Cinderella

Read more about the article Dramaturgi XVII UNAIR Ceritakan Dekonstruksi Kisah Cinderella
Perempuan buta dan adiknya, Sindelarat, Pangeran (dari kanan ke kiri) pada pementasan Dramaturgi XVII, Selasa (28/12/21).

UNAIR NEWS - Pementasan dramaturgi oleh mahasiswa Program Studi Bahasa dan Sastra Indonesia (Basasindo) Universitas Airlangga (UNAIR) kembali ditampilkan di pengujung tahun. Pementasan yang disiarkan secara virtual melalui YouTube itu…

Continue ReadingDramaturgi XVII UNAIR Ceritakan Dekonstruksi Kisah Cinderella

Usung Tajuk Sastra Interdisipliner, Basasindo UNAIR Hadirkan Para Ahli

Read more about the article Usung Tajuk Sastra Interdisipliner, Basasindo UNAIR Hadirkan Para Ahli
Ilustrasi oleh Kompasiana

UNAIR NEWS - Departemen Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Airlangga (Basasindo UNAIR), menggelar seminar nasional bertajuk Membaca Sastra Melalui Perspektif Interdisipliner. Melalui ruang virtual yakni Zoom Meeting, acara tersebut dilaksanakan…

Continue ReadingUsung Tajuk Sastra Interdisipliner, Basasindo UNAIR Hadirkan Para Ahli

Dosen Sasindo UNAIR Inisiasi Gerakan Peduli Tetangga di Masa Pandemi

Read more about the article Dosen Sasindo UNAIR Inisiasi Gerakan Peduli Tetangga di Masa Pandemi
Dosen FIB UNAIR Tubiyono menginisiasi pembagian sembako untuk tetangga di daerah Nginden 6C, Surabaya. (Dok. Pribadi)

UNAIR NEWS – Situasi pandemi Covid-19 yang tak kunjung berakhir hingga saat ini turut memberikan dampak besar pada perekonomian masyarakat. Tidak mau tinggal diam melihat kondisi tersebut, salah seorang dosen…

Continue ReadingDosen Sasindo UNAIR Inisiasi Gerakan Peduli Tetangga di Masa Pandemi

Persona, Buku Kumpulan Cerpen Tulisan Dua Alumnus Sastra Indonesia

Read more about the article Persona, Buku Kumpulan Cerpen Tulisan Dua Alumnus Sastra Indonesia
POTRET Nita Puspita dan Arga Dara yang sedang Memegang Buku Karyanya. (Foto: Dok. Peribadi)

UNAIR NEWS – Penyesalan dalam kehidupan sering menjadi momok tersendiri dalam angan seseorang. Hal itu menjadi pokok acuan yang mencambuk dua alumnus Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Airlangga dalam mencetuskan…

Continue ReadingPersona, Buku Kumpulan Cerpen Tulisan Dua Alumnus Sastra Indonesia

Mahasiswa Sastra Indonesia UNAIR Raih Gelar Puteri Intelegensia Jawa Timur 2020

Read more about the article Mahasiswa Sastra Indonesia UNAIR Raih Gelar Puteri Intelegensia Jawa Timur 2020
Melisa Wulan Purnama (tengah) masuk dalam Top 5 Puteri Indonesia Jawa Timur 2020. (Foto : Istimewa)

UNAIR NEWS – Program studi Bahasa dan Sastra Indonesia (Sasindo) Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga patut berbanga atas prestasi yang telah diraih salah satu mahasiswanya. Pada Sabtu (1/2/2020) lalu, kerja…

Continue ReadingMahasiswa Sastra Indonesia UNAIR Raih Gelar Puteri Intelegensia Jawa Timur 2020

Mengungkap Pesan Gundik dalam Dramaturgi Lakon “Hikayat Perlawanan Sanikem: Nyai Ontosoroh”

UNAIR NEWS – Pentas pada pengujung 2019 merupakan tahun ke-15 pementasan Dramaturgi oleh Program Studi (Prodi) Bahasa dan Sastra Indonesia (Sasindo) Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Airlangga (UNAIR). Dramaturgi merupakan…

Continue ReadingMengungkap Pesan Gundik dalam Dramaturgi Lakon “Hikayat Perlawanan Sanikem: Nyai Ontosoroh”

Belajar dari Tradisi Pembacaan Anbiya di Desa Kemloko

Read more about the article Belajar dari Tradisi Pembacaan Anbiya di Desa Kemloko
SUASANA PKL mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia FIB UNAIR di Desa Kemloko Kecamatan Nglegok Kabupaten Blitar. (Foto: Awali Taufiqi)

UNAIR NEWS - Jumat malam (29/11), dari Masjid Baitul Muttaqin, Desa Kemloko, Kabupaten Blitar, sayup-sayup terdengar warga secara bergantian membacakan Serat Anbiya. Pembacaan serat malam itu diselingin penjelasan tentang makna…

Continue ReadingBelajar dari Tradisi Pembacaan Anbiya di Desa Kemloko