Mycotoxin Binder Berguna Atasi Zearalenon pada Organ Reproduksi Ternak Betina

Read more about the article Mycotoxin Binder Berguna Atasi Zearalenon pada Organ Reproduksi Ternak Betina
Ilustrasi Artikel Ilmiah oleh Feri Fenoria

UNAIR NEWS – Zearalenon (ZEN) merupakan salah satu toksin dari kelompok jamur yang biasa menyerang ternak seperti sapi, kambing, dan domba. Dari fenomena yang terjadi di lapangan, serangan ZEN dapat…

Continue ReadingMycotoxin Binder Berguna Atasi Zearalenon pada Organ Reproduksi Ternak Betina

Manfaat buah okra dalam Mengurangi Keracunan Timbal pada Sel Testis

Read more about the article Manfaat buah okra dalam Mengurangi Keracunan Timbal pada Sel Testis
Ilustrasi oleh Surabayaonline.co

Keracunan timbal dapat terjadi pada kasus reproduksi, pernapasan, maupun syaraf yang berakibat adanya cacat lahir, kanker, dan kematian. Timbal dapat meningkatkan produksi oksidan atau ROS (reactive oxygen species). ROS bereaksi…

Continue ReadingManfaat buah okra dalam Mengurangi Keracunan Timbal pada Sel Testis

Pengetahuan Hingga Persepsi Ibu Melahirkan Pengaruhi Kemampuan Merawat Bayi dengan Berat Lahir Rendah

Read more about the article Pengetahuan Hingga Persepsi Ibu Melahirkan Pengaruhi Kemampuan Merawat Bayi dengan Berat Lahir Rendah
Ilustrasi oleh Halodoc

Kematian dan kesehatan bayi dengan berat lahir rendah masih menjadi masalah global maupun nasional. Mayoritas kematian bayi setiap tahun disebabkan oleh komplikasi berat lahir bayi yang rendah (WHO, 2014). Bayi…

Continue ReadingPengetahuan Hingga Persepsi Ibu Melahirkan Pengaruhi Kemampuan Merawat Bayi dengan Berat Lahir Rendah

Hadapi Revolusi Industri 4.0, Begini Tantangan Ahli Kesehatan Masyarakat

Read more about the article Hadapi Revolusi Industri 4.0, Begini Tantangan Ahli Kesehatan Masyarakat
SALAH satu narasumber, dr. Agustin Kusumayati, Msc., PhD ketika memaparkan materi di Ruang Kahuripan 300, Lantai 3 Kantor Manajemen, Kampus C UNAIR pada Rabu (09/10/19). (Foto : istimewa)

UNAIR NEWS – Revolusi industri 4.0 merupakan era dimana teknologi mengalami kemajuan yang sangat pesat. Hal itu dibuktikan dengan adanya internet yang dapat memudahkan kehidupan manusia. Revolusi industri 4.0 tidak…

Continue ReadingHadapi Revolusi Industri 4.0, Begini Tantangan Ahli Kesehatan Masyarakat

Community Service FKp UNAIR Invites Medokan Semampir Residents to Cultivate Maggot BSF

Read more about the article Community Service FKp UNAIR Invites Medokan Semampir Residents to Cultivate Maggot BSF
FKp UNAIR STUDENTS during the socialization of the impact and empowerment of waste to residents of RW 8, Medokan Semampir on Tuesday, October 8. (Photo: Courtesy)

UNAIR NEWS - One of the real experiences of practising Tri Dharma in Higher Education is community service activities. In line with that, Faculty of Nursing (FKp) of Universitas Airlangga…

Continue ReadingCommunity Service FKp UNAIR Invites Medokan Semampir Residents to Cultivate Maggot BSF

Pengmas FKp UNAIR Ajak Warga Medokan Semampir Budidaya Maggot BSF

Read more about the article Pengmas FKp UNAIR Ajak Warga Medokan Semampir Budidaya Maggot BSF
MAHASISWA FKp UNAIR saat melakukan sosialisasi dampak dan pemberdayaan sampah kepada warga RW 8 Kelurahan Medokan Semampir Selasa (8/10/2019). (Foto : Istimewa)

UNAIR NEWS – Salah satu bentuk nyata pengamalan Tri Dharma Perguruan Tinggi adalah kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Sejalan dengan hal itu, Fakuktas Keperawatan (FKp) Universitas Airlangga (UNAIR) kembali mengadakan pengabdian…

Continue ReadingPengmas FKp UNAIR Ajak Warga Medokan Semampir Budidaya Maggot BSF

Hari Kesehatan Jiwa Dunia, Fokus Tangani Masalah Bunuh Diri

Read more about the article Hari Kesehatan Jiwa Dunia, Fokus Tangani Masalah Bunuh Diri
DIREKTUR Rumah Sakit Jiwa Menur Surabaya, dr. Herlin Ferliana, M.Kes. ketika memaparkan materi di Ruang Kahuripan 300, Lantai 3 Kantor Manajemen Kampus C UNAIR pada Rabu (09/10/19). (Ilustrasi Oleh Dita Aulia Rahma)

UNAIR NEWS – Hari Kesehatan Jiwa sedunia diperingati setiap tanggal 10 Oktober. Berbeda dari tahun 2018 yang mengangkat tema Young People And Mental Health in a Changing World. Tahun ini…

Continue ReadingHari Kesehatan Jiwa Dunia, Fokus Tangani Masalah Bunuh Diri