Dosen FH UNAIR jadi Penguji Disertasi di Leiden

Read more about the article Dosen FH UNAIR jadi Penguji Disertasi di Leiden
Herlambang Wiratraman (paling kiri) menjadi salah satu ‘Leden oppositie commisie’ (Anggota Komisi Oposisi) dalam ujian disertasi di Akademie Gebouw, Universiteit Leiden, Belanda. (Dok. Pribadi)

Herlambang P. Wiratraman dosen Hukum Tata Negara dan Ketua Pusat Studi Hukum HAM FH UNAIR menjadi salah satu Anggota Komisi Oposisi dalam ujian disertasi Henky Widjaja. Ujian disertasi itu berlangsung pada Selasa 27 November 2018, pukul 15.00 (waktu Belanda), bertempat di Akademie Gebouw, Universiteit Leiden, Belanda.

Continue ReadingDosen FH UNAIR jadi Penguji Disertasi di Leiden

YSEALI Academic Fellowship Bawa Reno Albra Rasakan Belajar di AS  

Read more about the article YSEALI Academic Fellowship Bawa Reno Albra Rasakan Belajar di AS   
RENO Albra saat berada di Universitas Brown. (Foto: Istimewa)

UNAIR NEWS – Tak berhenti melangkah, Reno Albra, mahasiswa manajemen angkatan 2014 ini, terus berkarya. Setelah sebelumnya pernah meraih prestasi beasiswa penuh ke Fontys International Business School, Belanda, dan beberapa…

Continue ReadingYSEALI Academic Fellowship Bawa Reno Albra Rasakan Belajar di AS  

Nauval Sukses Harumkan Futsal UNAIR Banyuwangi di Warrior Championship

Read more about the article Nauval Sukses Harumkan Futsal UNAIR Banyuwangi di Warrior Championship
NAUVAL Witartono, salah satu pemain tim futsal UNAIR PSDKU peraih predikat Top Score di ajang Warrior Championship UNAIR. (Foto: Ragas)

UNAIR NEWS – Nauval Witartono, mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) angkatan 2017 Program Studi di Luar Kampus Utama (PSDKU) Universitas Airlangga di Banyuwangi berhasil mengharumkan nama PSDKU di UNAIR…

Continue ReadingNauval Sukses Harumkan Futsal UNAIR Banyuwangi di Warrior Championship

Nauval Promotes UNAIR Banyuwangi Futsal in Warrior Championship

Read more about the article Nauval Promotes UNAIR Banyuwangi Futsal in Warrior Championship
NAUVAL Witartono, one of UNAIR PSDKU futsal team player who won Top Score predicate on UNAIR Warrior Championship. (Photo: Ragas)

Nauval Witartono, Faculty of Economics and Business (FEB) student batch 2017. Off Main Campus Study Program (PSDKU) Universitas Airlangga in Banyuwangi managed to raise PSDKU name in UNAIR Surabaya. He was named as the top scorer in UNAIR Warrior Championship (WCU) which was announced on Sunday 25 November.

Continue ReadingNauval Promotes UNAIR Banyuwangi Futsal in Warrior Championship

Mahasiswa UNAIR Dirikan Dermaga Baca di Pulau Gili Noko Gresik

Read more about the article Mahasiswa UNAIR Dirikan Dermaga Baca di Pulau Gili Noko Gresik
Proses pembuatan Dermaga Baca oleh panitia Ksatria Maritim Project (KMP) di SDN 04 Sidogentung Batu Pulau Gili Noko Kabupaten Gresik. (Foto: Pandu Wibisono)

Mahasiswa Universitas Airlangga yang tergabung dalam kegiatan Ksatria Maritim Project (KMP) mendirikan dermaga baca di SDN 4 Sidogedung Batu Pulau Gili Noko Kabupaten Gresik pada Senin-Kamis, (12-15/11). Kegiatan ini adalah bentuk upaya mahasiswa UNAIR untuk memajukan pendidikan di luar Jawa lewat rumah baca.

Continue ReadingMahasiswa UNAIR Dirikan Dermaga Baca di Pulau Gili Noko Gresik

UNAIR Faculty of Law Lecturer Becomes Examiner of Dissertation in Leiden

Read more about the article UNAIR Faculty of Law Lecturer Becomes Examiner of Dissertation in Leiden
Herlambang Wiratraman (far left) was one of 'Leden oppositie commisie' (Member of the Opposition Commission) in a dissertation defense exam at Akademie Gebouw, Universiteit Leiden, Netherlands. (Private Doc.)

Dr. Herlambang P. Wiratraman, lecturer of Constitutional Law and Chairman of Study Center for Human Rights Law (HRLS) at Faculty of Law, Universitas Airlangga, became one of 'Leden oppositie commisie' (Member of Opposition Commission) in Henky Widjaja's dissertation defense exam.

Continue ReadingUNAIR Faculty of Law Lecturer Becomes Examiner of Dissertation in Leiden

Mahasiswa UNAIR Sosialisasikan Ciri Keaslian Uang Rupiah di Pulau Gili Noko

Read more about the article Mahasiswa UNAIR Sosialisasikan Ciri Keaslian Uang Rupiah di Pulau Gili Noko
Dua Mahasiswa Universitas Airlangga melakukan sosialisasi ciri keaslian uang rupiah (Cikur) di Pulau Gili Noko Gresik (Foto: Maulya)

Masih dalam serangkaian kegiatan Ksatria Maritime Project (KMP), dua mahasiswa Universitas Airlangga (UNAIR) mengadakan kegiatan sosialisasi Ciri Keaslian Uang Rupiah (Cikur) di Pulau Gili Noko, Bawean, pada Selasa (13/10).

Continue ReadingMahasiswa UNAIR Sosialisasikan Ciri Keaslian Uang Rupiah di Pulau Gili Noko