Wakil Ketua MA: Anotasi Putusan Sebagai Sarana Pengayaan Keterampilan Sarjana Hukum

Dr. H. Sunarto, S.H., M.H (Wakil Ketua Mahkamah Agung (MA) bidang Yudisial) saat menyampaikan materinya. (Foto: Istimewa) .
UNAIR NEWS – Ilmu hukum merupakan ilmu terapan yang menuntut para sarjana hukum tak hanya menguasai hukum secara teoritis, namun juga terampil dalam menghadapi kasus konkret nantinya. Minimnya pengalaman menangani…