Prof Dwikora Paparkan Inovasi Medis Orthopaedi Traumatologi untuk Kemandirian dalam Negeri

Prof. Dr. Dwikora Novembri Utomo, dr. Sp. OT(K) saat menyampaikan orasi ilmiah pada Rabu (21/10/20). (Foto: M. Alif Fauzan)
UNAIR NEWS - Bertempat di Aula Garuda Mukti Kampus C Universitas Airlangga, pada Rabu (21/10/2020) rektor UNAIR resmi mengukuhkan lima orang guru besar, salah satunya yaitu Prof. Dr. Dwikora Novembri…