Dosen FKp Ajak Siswa Pahami Pertolongan Pertama Korban Kecelakaan


Dr. Ninuk Dian K S.Kep.Ns., MANP., saat memberikan pelatihan pertolongan pertama pada korban kecelakaan kepada siswa SMK Muhammadiyah 3 Gresik. (Foto: Nuri Hermawan)
UNAIR NEWS - Tingginya angka kecelakaan yang terjadi di jalan, terlebih di daerah rawan membuat beberepa dosen Fakultas Keperawatan (FKp) Universitas Airlangga melakukan pengabdian masyarakat dengan memberikan edukasi tentang pertolongan…