PMI Jamin Donor Darah di Tengah Pandemi Covid-19 Aman Dilakukan


WEBINAR bertajuk “Donor Darah di Era New Normal” yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahsiswa (BEM) Fakultas Vokasi (FV) UNAIR, Senin (19/10/2020). (Foto : istimewa)
UNAIR NEWS – Selama Pandemi Covid-19, jumlah pendonor darah menurun secara drastis. Pasalnya, tidak sedikit yang mengaku takut terpapar virus selama proses donor darah. Sedangkan kebutuhan darah setiap hari tetap sangat…