MM FEB UNAIR Raih Berbagai Penghargaan Nasional dalam ISCRBM APMMI


Dr. Gancar Candra Premananto, SE., M.Si. ketika mendapatkan penghargaan “The Most Active & Innovative Program” dalam Aliansi Program Magister Manajemen Indonesia (APMMI) Awards. (Foto : Istimewa)
UNAIR NEWS – Magister Manajemen Fakiltas Ekonomi dan Bisnis (MM FEB) kembali mengharumkan nama UNAIR di kancah nasional. Beberapa mahasiswa MM FEB UNAIR berhasil memperoleh Best Paper di dua bidang…