Bersama Ratusan Perguruan Tinggi Dunia, UNAIR Ikuti Pameran Pendidikan di Kuala Lumpur

Dalam pameran pendidikan terbesar se Asia-Pasifik tersebut, UNAIR membuka booth bersama ratusan perguruan tinggi di dunia. Di antaranya dari Malaysia, Australia, Singapura, Korea, Taiwan, Hungaria, Polandia, New Zealand, Switzerland, Spanyol, Hongkong, Thailand, Jepang, Prancis, Jerman, India, Turki, dan Belanda.

Continue ReadingBersama Ratusan Perguruan Tinggi Dunia, UNAIR Ikuti Pameran Pendidikan di Kuala Lumpur

Wali Kota Risma Motivasi Mahasiswa Malaysia di UNAIR

Read more about the article Wali Kota Risma Motivasi Mahasiswa Malaysia di UNAIR
Tri Rismaharini (kiri) di samping moderator Margaretha Rehulina (kanan) saat memberikan motivasi di Aula Amerta, Kantor Manajemen UNAIR, Selasa (12/3). (Foto: Binti Q. Masruroh)

Walikota Surabaya Tri Rismaharini hadir dalam acara MSU-UNAIR Global Leadership Program di Universitas Airlangga, Selasa 12 Maret 2019. Walikota Surabaya perempuan pertama itu memberikan motivasi seputar bagaimana ia mengembangkan Kota Surabaya hingga meraih Guangzhou Awards tahun 2018.

Continue ReadingWali Kota Risma Motivasi Mahasiswa Malaysia di UNAIR

Cerita Duha Ziaun Ikuti Program Global Goals Model United Nations di Malaysia

Read more about the article Cerita Duha Ziaun Ikuti Program Global Goals Model United Nations di Malaysia
DUHA ZIAUN, saat ikuti kegiatan GGMUN di Malaysia (Foto: Istimewa)

Duha Ziun, mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) UNAIR menceritakan pengalamannya sekaligus memberikan tips dan trik lolos program Global Goals Model United Nations (GGMUN) dan Model United Nationd Conference

Continue ReadingCerita Duha Ziaun Ikuti Program Global Goals Model United Nations di Malaysia

UNAIR Sambut 27 Delegasi UiTM Ikuti Program Inbound di FISIP

Read more about the article UNAIR Sambut 27 Delegasi UiTM Ikuti Program Inbound di FISIP
SESI foto bersama delegasi UiTM, Malaysia, dengan Wakil Rektor I UNAIR Prof. dr. Djoko Santoso, Ph.D., K-GH., FINASIM.; Dekan FISIP Dr. Falih Suaedi, Drs., M.Si.; dan Dian Ekowati (SE., M.Si., M.AppCom(OrgCh)., Ph.D., dalam Welcoming Reception Kunjungan Universiti Teknologi MARA (UiTM), Malaysia, di Kantor Manajemen, Kampus C, UNAIR, Selasa sore (6/11). (Foto: Feri Fenoria)

UNAIR NEWS – Kolaborasi pendidikan dengan perguruan tinggi di Asia terus diperkuat Universitas Airlangga. Salah satunya dengan negara-negara ASEAN, yakni Malaysia. Bersama dengan UiTM (Universiti Teknologi MARA) Malaysia, UNAIR melalui…

Continue ReadingUNAIR Sambut 27 Delegasi UiTM Ikuti Program Inbound di FISIP

4 Mahasiswa Kimia Harumkan UNAIR dengan Ekstrak Kemangi di Malaysia

Read more about the article 4 Mahasiswa Kimia Harumkan UNAIR dengan Ekstrak Kemangi di Malaysia
EMPAT mahasiswa kimia memamerkan karyanya saat acara INIIC. (Foto: Istimewa)

UNAIR NEWS – Empat orang mahasiswa kimia Universitas Airlangga sabet dua penghargaan dalam ajang Internasional INIIC (International Invention and Inovative Competition) dengan dua karya yang diikutsertakan. Mahasiswa tersebut adalah Melly…

Continue Reading4 Mahasiswa Kimia Harumkan UNAIR dengan Ekstrak Kemangi di Malaysia