Mahasiswa FH UNAIR Jadi Yang Terbaik VI dalam Pemilihan Duta Bahasa Nasional 2018


ALFYAN Wahyu Ramadhan, mahasiswa Fakutas Hukum (FH) Univeritas Airlangga, berhasil menjadi yang terbaik VI dalam pemilihan Duta Bahasa Nasional 2018 pada Senin–Kamis (13–18/8) di Jakarta. (Foto: Istimewa)
UNAIR NEWS – Setelah memenangkan ajang duta bahasa tingkat provinsi, Alfyan Wahyu Ramadhan berkesempatan mengikuti ajang yang sama di tingkat nasional. Mahasiswa Fakutas Hukum (FH) Univeritas Airlangga tersebut berhasil menjadi…