Perkaya Tulisan di Blog UNAIR


Bloger terbaik Dr. Suparto Wijoyo, SH, M.Hum., bersama Wakil Rektor IV Junaidi Khatib Ph.D., saat penyerahan hadiah. (Foto: Dok. Pribadi)
Suparto Wijoyo adalah salah satunya. Tahun 2017 lalu ia dinobatkan sebagai juara I dosen yang memperoleh penghargaan atas keaktifannya mengisi blog pribadinya. Atas keaktifannya itu, ia mendapatkan fasilitas laptop dari UNAIR, sama seperti tahun sebelumnya yang mana ia memperoleh juara III.