Perhatikan Asupan Kalsium dan Vitamin D Agar Terhindar dari Preeklampsia
UNAIR NEWS - Preeklampsia atau keracunan dalam kehamilan, masih menjadi salah satu penyebab kematian ibu dan anak paling banyak di dunia. Preeklampsia ditandai dengan adanya perubahan tekanan darah. Pada kebanyakan…