Monkeypox: Masuk ke Singapura, Indonesia Selanjutnya?

Read more about the article Monkeypox: Masuk ke Singapura, Indonesia Selanjutnya?
Ilustrasi foto oleh Shutterstock

Pada tahun 1958, seorang dokter sekaligus peneliti di bidang virologi bernama Preben von Magnus dari Copenhagen, Denmarkmelakukan identifikasi terkait monkeypox untuk pertama kali dan melakukan riset dengan menggunakan monyet ekor…

Continue ReadingMonkeypox: Masuk ke Singapura, Indonesia Selanjutnya?

Peranan Teknologi In Vitro Fertilization (IVF) dan Sel Punca dalam Pelestarian Badak di Indonesia

Read more about the article Peranan Teknologi In Vitro Fertilization (IVF) dan Sel Punca dalam Pelestarian Badak di Indonesia
Ilustrasi oleh penulis

Kepulauan Indonesia terdiri lebih dari 17.000 pulau dengan berbagai jenis habitat dan sejarah geologi yang sangat panjang. Faktor biogeografi, geologi, iklim, dan ekologi menyebabkan evolusi fauna dan flora dengan sejumlah besar spesies endemik dan sangat adaptif secara ekologi.

Continue ReadingPeranan Teknologi In Vitro Fertilization (IVF) dan Sel Punca dalam Pelestarian Badak di Indonesia

Budaya Ilmiah di Keluarga Kekaisaran Jepang

Read more about the article Budaya Ilmiah di Keluarga Kekaisaran Jepang
DIANTARA keluarga dalam kekaisaran Jepang. (Foto: Istimewa)

BUDAYA ilmiah dalam keluarga kekaisaran Jepang, layak dicontoh. Publikasi tulisan-tulisan anggota keluarga itu bertebaran di jurnal-jurnal ilmiah internasional bereputasi. Misalnya peneliti Kaisar Hirohito, Kaisar Akihito (Kaisar Jepang saat ini), Pangeran Hitachi (adik Kaisar Akihito), Pangeran Akishino (anak Kaisar Akihito), dan Putri Nori (anak Kaisar Akihito). Mereka fokus di bidang riset masing-masing, mulai dari biologi kelautan, ornitologi, hingga riset terkait kanker. (*)

Continue ReadingBudaya Ilmiah di Keluarga Kekaisaran Jepang