Profil Alumni: Rr Ayu Maulida Putri, S.H

Share on facebook
Share on google
Share on twitter
Share on linkedin
Infografik: Feri Fenoria
Infografik: Feri Fenoria

UNAIR NEWS – Alumnus Fakultas Hukum Universitas Airlangga angkatan 2015 ini berhasil meraih mahkota Puteri Indonesia tahun 2020. Dia adalah Raden Roro Ayu Maulida Putri.

Perempuan yang akrab disapa Ayuma itu dinobatkan menjadi Puteri Indonesia 2020 di Jakarta Convention Center pada Jum’at (6/3/2020). Dia berhasil menyisihkan 38 peserta lainnya dari 34 provinsi di Indonesia. Berikut profilnya:

Nama: Raden Roro Ayu Maulida Putri
Kelahiran: Surabaya, 11 Juli 1997

Pendidikan: Sarjana Hukum Universitas Airlangga – Angkatan 2015

Prestasi:

  1. Indonesia Fashion Week 2019
    • The Best Catwalk Female Model
  2. Asia Model Festival 2019
    • Pemenang Face of Asia
  3. Puteri Indonesia Jawa Timur 2020 (pemenang)
  4. Puteri Indonesia 2020
  • Pemenang
  • Best in Traditional Costume
  • Runner-up 2 Best Evening Gown1

Advokasi:

Ayu memiliki kegiatan sosial yang bernama Senyum Desa. Sebuah kegiatan sosial berupa mengajar di pelosok desa, edukasi hidup sehat dan pemberian pelatihan kewirausahaan.

Baca juga:

Infografik Lainnya

(Feri Fenoria)

Berita Terkait

UNAIR News

UNAIR News

Media komunikasi dan informasi seputar kampus Universitas Airlangga (Unair).