SKI FISIP Belajar Jurnalistik dengan Kontributor UNAIR NEWS

Pemateri acara tersebut adalah Zanna Afia Deswari. Mahasiswi yang kerap disapa Zanna merupakan kontributor UNAIR NEWS. Materi yang disampaikan oleh Zanna meliputi jurnalistik, seperti pengertian jurnalistik, unsur-unsur jurnalistik, news value, hingga fotografi jurnalistik.

Continue ReadingSKI FISIP Belajar Jurnalistik dengan Kontributor UNAIR NEWS

Head of FPK BEM: We Study to Build the Nation

Organizations are very important for students, because organizations are a dimension of self-development. It was stated by Akbar Maulana Al Ishaqi, Head of Universitas Airlangga (UNAIR) Faculty of Fisheries and Marine BEM (KABEM) in 2019. According to him, self-development that needs to be honed is soft skills.

Continue ReadingHead of FPK BEM: We Study to Build the Nation

Ketua BEM FPK: Kita Beralmamater untuk Membangun Bangsa

Read more about the article Ketua BEM FPK: Kita Beralmamater untuk Membangun Bangsa
Akbar Maulana Al Ishaqi, Ketua BEM Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga (UNAIR) tahun 2019. (Ilustrasi: Feri Fenoria Rihai)

Organisasi menjadi hal yang sangat penting bagi mahasiswa, karena organisasi merupakan dimensi pengembangan diri. Hal tersebut disampaikan oleh Akbar Maulana Al Ishaqi, Ketua BEM Fakultas Perikanan dan Kelautan UNAIR 2019. Menurutnya, pengembangan diri yang perlu diasah adalah dalam hal soft skill.

Continue ReadingKetua BEM FPK: Kita Beralmamater untuk Membangun Bangsa

Representing UNAIR for the First Time, Ahdi Wins Ju-Jitsu as First Place Winner

Read more about the article Representing UNAIR for the First Time, Ahdi Wins Ju-Jitsu as First Place Winner
From left: M. Ahdi Kurniawan, Rohmawati, and M. Faqihufiddin took a group photo after Ju-Jitsu match in national level students 2019 at Bantara University in Sukoharjo, Central Java. (Photo: Courtesy)

M. Ahdi Kurniawan, Faculty of Veterinary Medicine (FKH) student of Universitas Airlangga (UNAIR) managed to bring achievement at Ju-Jitsu competition in national scale students. The competition was organized by Universitas Veteran Bangun Nusantara (Bantara Univet) Sukoharjo, Central Java.

Continue ReadingRepresenting UNAIR for the First Time, Ahdi Wins Ju-Jitsu as First Place Winner

Pertama Kali Wakili UNAIR Ahdi Sabet Juara 1 Ju-Jitsu Tingkat Nasional

Read more about the article Pertama Kali Wakili UNAIR Ahdi Sabet Juara 1 Ju-Jitsu Tingkat Nasional
Dari kiri: M. Ahdi Kurniawan, Rohmawati, dan M. Faqihufiddin berfoto bersama setelah pertandingan Ju-Jitsu antar mahasiswa tingkat nasional 2019 di Univet Bantara Sukoharjo, Jawa Tengah. (Foto: Istimewa)

M. Ahdi Kurniawan mahasiwa Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) Universitas Airlangga (UNAIR) berhasil menorehkan prestasi gemilang di kejuaraan Ju-Jitsu antar mahasiswa tingkat nasional. Kejuaraan itu diselenggarakan oleh Universitas Veteran Bangun Nusantara (Univet Bantara) Sukoharjo, Jawa tengah.

Continue ReadingPertama Kali Wakili UNAIR Ahdi Sabet Juara 1 Ju-Jitsu Tingkat Nasional

FISIP SKI Learns Journalism with Contributor of UNAIR NEWS

Islamic Spirituality Division Faculty of Social and Political Sciences (FISIP) held an ”Sekolah Infokom” on Saturday, March 30, 2019 at Nuruzzaman Mosque, Universitas Airlangga. The event was attended by around 20 members of FISIP SKI UNAIR in order to provide training on journalism.

Continue ReadingFISIP SKI Learns Journalism with Contributor of UNAIR NEWS

BEM FV Bangun Semangat Mahasiswa Lewat Nobar Tragedi Jakarta 1998

Read more about the article BEM FV Bangun Semangat Mahasiswa Lewat Nobar Tragedi Jakarta 1998
BEM Fakultas Vokasi UNAIR nobar film Tragedi Jakarta 1998 pada Kamis (28/3/2019). (Dok. Faisal Dika)

Membangun semangat mahasiswa, BEM Fakultas Vokasi Universitas Airlangga (UNAIR) menggelar nonton bareng (nobar) film Tragedi Jakarta 1998 pada Kamis (28/3/2019). Nobar berlangsung di kantin FV bersama mahasiswa dari program studi yang ada di FV UNAIR.

Continue ReadingBEM FV Bangun Semangat Mahasiswa Lewat Nobar Tragedi Jakarta 1998